Category: Profile ASBUMI
-
Tentang ASBUMI Asosiasi Budidaya Mutiara Indonesia (ASBUMI) lahir dari keinginan dan cita-cita bersama para pelaku usaha budidaya mutiara sebagai wadah perkumpulan, dengan tujuan melestarikan mutiara laut selatan (Indonesia South Sea Pearl) — butiran kilau permata bernilai tinggi sebagai kekayaan hasil laut Indonesia yang digemari di mancanegara. Lahirnya ASBUMI diprakarsai oleh Nani Soedarsono, S.H. (mantan Menteri…
